Agar blog terlihat lebih menarik, nggk ada salahnya juga kita memasang teks yang berjalan di Navbar blog, mungkin di antara anda2 sudah lebih dulu menggeluti yang namannya perbloggingan :)), yang pastinya sudah nggk asing lagi. Disini, Sekedar ingin share info buat temen2 yang mungkin masih baru belajar.. selebihnya, saya mohon ma'af kepada para senior dan para sesepuh perbloggingan :).. kami sekedar ingin berbagi pengetahuan... dan bukan bermaksud ingin melangkahi kehebatan para master.. :))
Kita langsung saja ke TKP:
1. Login dengan akun blog di blogger.com.
2. Masuk ke tata letak
3. Klik tab Edit HTML
4. Beri centang pada Expand Template Widget
5. Cari kode berikut :
<b:skin><![CDATA[/*.
6. Copy kode dibawah dan paste tepat berada di atas kode diatas (point no.5)
<script language='JavaScript'>
var txt=". . : : Selamat Datang di berbagipintar Blog... Silahkan tinggalkan komentar dan saran Anda di Blog ini....Terima kasih : : . .";
var kecepatan=60;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt;
txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak();
</script>
7. Simpan perubahan dan silahkan lihat hasilnya.
Catatan:
Tulisan warna merah tersebut kalian ganti dengan tulisan yang kalian inginkan.
tentang kecepatannya silahkan kalian ganti angka yang berwarna biru.
Selamat mencoba dan semoga berhasil.. :))
Foto Tentang Kecantikan Gigi Versi Tukang Gigi S.A.S
Koleksi Foto Hasil Perbaikan Gigi
Ig@ahligigijember
ahligigijember.blogspot.com
Koleksi Foto Hasil Perbaikan Gigi
Ig@ahligigijember
ahligigijember.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan tinggalkan comment, kritik dan saranya sepatah dua kata jika anda tertarik dan mungkin atikel ini bermanfaat bagi anda, karna komentar dan saran anda adalah suatu kebanggaan tersendiri bagi blog ini..
From : Admin - Berbagipintar.blogspot.com